PT Tiga Puspa

Uncategorized

Apa Asam UratBisa Hilang Sendiri?

Apa Asam Urat Bisa Hilang Sendiri?   Banyak orang bertanya-tanya, apakah asam urat bisa sembuh sendiri? Sebelum menjawab dan membahas pertanyaan itu lebih lanjut, ada baiknya mengupas terlebih dahulu apa itu penyakit asam urat. Asam urat merupakan penyakit yang diakibatkan penumpukan kristal asam urat pada sendi, hingga akhirnya terjadi peradangan. Peradangan ini bisa menyerang sendi […]

Apa Asam UratBisa Hilang Sendiri? Read More »

Wajib dicatat, manfaat rempah untuk kesehatan

Wajib Dicatat, Manfaat Rempah Untuk Kesehatan   Sebagai penduduk asli pribumi, tentunya tidak asing lagi dengan yang namanya rempah-rempah. Biasanya rempah-rempah digunakan sebagai bumbu atau penyedap masakan sehari-hari dan beberapa rempah tertentu juga digunakan sebagai obat-obatan tradisional. Tentunya manfaat rempah untuk kesehatan ini sudah banyak diketahui oleh masyarakat di Indonesia pada umumnya. Rempah biasanya berasal dari

Wajib dicatat, manfaat rempah untuk kesehatan Read More »

7 Makanan yang Mengandung Vitamin C

7 Makanan yang Mengandung Vitamin C    Kesehatan merupakan suatu hal yang sangat berharga bagi tubuh Kita karena nilainya sangat berarti dan sangat mahal. Tubuh Kita pasti memerlukan cukup makanan yang mengandung 4 sehat 5 sempurna. Mulai dari nasi, lauk pauk, sayur mayur, buah-buahan dan susu sebagai penyempurna. Dan, selain itu tubuh juga memerlukan vitamin,

7 Makanan yang Mengandung Vitamin C Read More »

Ling Shen Yao: Produk Herbal Berkualitas Untuk Solusi Berbagai Penyakit

Ling Shen Yao: Produk Herbal Berkualitas Untuk Solusi Berbagai Penyakit   Permasalahan kista hingga kanker menjadi beberapa penyakit yang kerap kali ditakuti oleh sebagian besar masyarakat. Jenis penyakit yang bisa ditimbulkan oleh berbagai faktor mulai dari perubahan sistem hormonal hingga keturunan ini memang sudah sepatutnya diwaspadai dan dicegah sedini mungkin. Untuk itu, tindakan mengkonsumsi produk

Ling Shen Yao: Produk Herbal Berkualitas Untuk Solusi Berbagai Penyakit Read More »

Rekomendasi Buah Segar Cocok Untuk Temani Sarapan Bersama Keluarga

Rekomendasi Buah Segar Cocok Untuk Temani Sarapan Bersama Keluarga   Apakah Anda sarapan di pagi hari? Menu apakah yang menjadi andalan untuk Anda sajikan kepada keluarga? Biasanya, kebanyakan orang akan menyajikan nasi goreng, roti dan selai atau mungkin hanya sebatas bubur ayam. Tahukah Anda jika ternyata ada beberapa jenis buah untuk sarapan yang pastinya bisa

Rekomendasi Buah Segar Cocok Untuk Temani Sarapan Bersama Keluarga Read More »

Apakah Penyakit Kanker Itu Menular? Cek Faktanya Di Sini

Apakah Penyakit Kanker Itu Menular? Cek Faktanya Di Sini   Kasus yang cukup mencengangkan mencuat dari wilayah China tepatnya di kota Quanzhou, provinsi Beijing. Seorang murid sekolah dasar harus menjalani isolasi hingga dilarang untuk mengikuti ujian karena penyakit kanker yang dideritanya. Kondisi ini cukup membuat public kaget hingga pada akhirnya setelah kasus ini viral. Nah

Apakah Penyakit Kanker Itu Menular? Cek Faktanya Di Sini Read More »

Waspada, Stres Bisa Memicu Maag yang Tidak Disadari

Waspada, Stres Bisa Memicu Maag yang Tidak Disadari   Ketika seseorang dihadapkan pada situasi yang buruk dan menegangkan yang memicu stres maka tanpa disadari hal tersebut bisa menyebabkan asam lambung naik. Selama ini kebanyakan penderita maag sering merasakan kmbuh setelah mengkonsumsi makanan pedas, minuman asam dan jenis makanan pemicu asam lambung naik lainnya. Akan tetapi

Waspada, Stres Bisa Memicu Maag yang Tidak Disadari Read More »

Sejarah Hari Dokter dan Bagaimana Perjuangan Mereka Menghadapi Pandemi

Sejarah Hari Dokter dan Perjuangan Mereka Menghadapi Pandemi  Dokter dan tenaga kesehatan menjadi garda terdepan dan berperan penting  dalam menghadapi virus COVID-19 yang sedang terjadi beberapa bulan terakhir. Sudah seharusnya kita mengapresiasi segala pengorbanan yang mereka lakukan selama ini. Adapun penghargaan kepada dokter biasanya dilakukan pada hari dokter yang diselenggarakan setiap tanggal 24 Oktober. Pada

Sejarah Hari Dokter dan Bagaimana Perjuangan Mereka Menghadapi Pandemi Read More »

Hari Osteoporosis dan Bagaimana Menjaga Kesehatan Tulang Sejak Dini

Hari Osteoporosis dan Bagaimana Menjaga Kesehatan Tulang Sejak Dini   Osteoporosis merupakan suatu penyakit dimana tulang mengalami pengeroposan serta penurunan kepadatan dari massa tulang. Tapi, tidak banyak orang yang tahu kalau tanggal 20 Oktober selalu diperingati sebagai hari osteoporosis dunia atau HOD. Adanya HOD sendiri bertujuan agar orang-orang tetap sadar untuk mencegah dan mengobati penyakit

Hari Osteoporosis dan Bagaimana Menjaga Kesehatan Tulang Sejak Dini Read More »

Tips menjaga tubuh agar tetap bugar

Tips Menjaga Tubuh Agar Tetap Bugar   Memiliki tubuh yang sehat dan bugar membuat kondisi Anda akan senantiasa prima serta terhindar dari berbagai jenis penyakit. Namun pada kenyataannya masih banyak orang-orang yang tidak peduli pada kesehatan tubuhnya. Bahkan tak jarang banyak orang yang justru terbiasa menerapkan pola hidup yang buruk. Padahal kebiasaan buruk tersebut akan

Tips menjaga tubuh agar tetap bugar Read More »

tiga puspa sertifikat bpom